Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22 – Dalam kesempatan kali ini admin ingin membagikan Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22. Mungkin diantara sobat ada yang sudah mengerti atau memahami mengenai Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22. Namun tidak bisa dipungkiri jika masih ada yang belum terlalu memahami atau bahkan belum mengerti sama sekali mengenai Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22. Bagi sobat yang masih bingung mengenai Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22, sobat bisa menyimak Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22 di bawah ini untuk memahami lebih lanjut.
Tafsir Surah Al Qamar Ayat 1-22
Surah Al Qamar (Bulan)
Surah ke-54. 55 ayat. Makkiyyah
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
Ayat 1-8: Mukjizat terbelahnya bulan, pendustaan orang-orang Quraisy terhadap mukjizat tersebut, ancaman azab kepada mereka, dan bahwa musuh-musuh Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam akan mengalami kehancuran sebagaimana musuh-musuh para nabi terdahulu.
اقْتَرَبَتِ السَّاعَةُ وَانْشَقَّ الْقَمَرُ (١) وَإِنْ يَرَوْا آيَةً يُعْرِضُوا وَيَقُولُوا سِحْرٌ مُسْتَمِرٌّ (٢) وَكَذَّبُوا وَاتَّبَعُوا أَهْوَاءَهُمْ وَكُلُّ أَمْرٍ مُسْتَقِرٌّ (٣) وَلَقَدْ جَاءَهُمْ مِنَ الأنْبَاءِ مَا فِيهِ مُزْدَجَرٌ (٤) حِكْمَةٌ بَالِغَةٌ فَمَا تُغْنِ النُّذُرُ (٥) فَتَوَلَّ عَنْهُمْ يَوْمَ يَدْعُو الدَّاعِ إِلَى شَيْءٍ نُكُرٍ (٦) خُشَّعًا أَبْصَارُهُمْ يَخْرُجُونَ مِنَ الأجْدَاثِ كَأَنَّهُمْ جَرَادٌ مُنْتَشِرٌ (٧) مُهْطِعِينَ إِلَى الدَّاعِ يَقُولُ الْكَافِرُونَ هَذَا يَوْمٌ عَسِرٌ (٨
Terjemah Surat Al Qamar Ayat 1-8
1. [1] [2]Saat[3] (hari Kiamat) semakin dekat, bulan pun terbelah.
2. Dan jika mereka (orang-orang musyrikin) melihat suatu tanda (mukjizat), mereka berpaling dan berkata, “(Ini adalah) sihir yang terus menerus[4].”
3. Dan mereka mendutakan (Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam) dan mengikuti keinginannya[5], padahal setiap urusan telah ada ketetapannya[6].
4. [7]Dan sungguh, telah datang kepada mereka beberapa kisah[8] yang di dalamnya terdapat ancaman (terhadap kekafiran)[9],